SELAMAT DATANG DI BLOG BALTICS REBORN

Rumania

  Sekutu JermanDalam Perang Dunia II

Pasukan kavaleri Rumania dalam gerak maju mereka di tahun 1941. Mereka memanfaatkan sebuah bis sipil untuk melengkapi kekurangan alat transportasi yang diderita. Kebanyakannya mengenakan seragam ringan musim panas


Raja muda Rumania Mihai (Michael) dengan topi visor dan jenderal (nantinya Marsekal) Ion Antonescu dengan topi lapangan di bulan Juli 1941. Foto ini diambil dari majalah Wehrmacht "Signal"


Pasukan parasut Rumania dalam balutan seragam Fallschirmjäger Jerman. Mereka dilengkapi dengan senjata MP 40 (buatan Jerman) dan ZB vz. 26 (buatan Cekoslowakia)


Sumber :
Buku "Germany's Eastern Front Allies 1941-45" karya Peter Abbott dan Nigel Thomas
www.wehrmacht-awards.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar